Sosiologi 1. sebut dan jelaskan keanggotaan dalam suatu publik!
2. jelaskan perbedaan antara multikulturalisme dan pluralitas! ​

1. sebut dan jelaskan keanggotaan dalam suatu publik!
2. jelaskan perbedaan antara multikulturalisme dan pluralitas! ​

1. Publik adalah sekumpulan orang yang terkumpul secara alamiah dan mempunyai tujuan atau kepentingan yang sama. Meskipun mempunyai kepentingan yang sama, anggota yang tergabung dalam publik tidaklah mengikat satu sama lain. Komunikasi publik biasanya berlangsung melalui perantara media massa, sehingga anggota kelompok publik tidak mesti bertemu dan berkumpul secara fisik. Contohnya group FB penjual makanan di suatu kota.

2. Multikulturalisme hanya menerima ada perbedaan budaya dan tidak mempelajari budaya lain atau mendalami budaya lain, sedangkan Pluralisme atau pluralitas menerima adanya perbedaan budaya lain dan mempelajari budaya lain yg gunanya untuk menghindari timbulnya konflik.

[answer.2.content]